Cara membeli paket Extra Kuota Indosat Lengkap Terbaru

Bagi pengguna Indosat ooredoo ataupun provider lainnya bukan hal yang aneh kalau sering kehabisan kuota padahal masa berlaku paketnya masih lama, sebagai solusinya maka provider indosat menyiapkan paket khusus bagi pelanggannya yang kuota internetnya sudah habis yaitu paket extra kuota.

Paket Extra Kuota merupakan paket internet khusus bagi sobat yang mempunyai paket internet indosat ooredoo tetapi kuotanya sudah habis. dengan membeli paket extra ini sobat tidak harus registrasi paket internet indosat lagi seperti Paket internet Freedom Combo atau Paket Internet indosat lainnya. namun perlu sobat ketahui bahwa paket extra kuota ini tidak menambah masa aktif paket awal, hanya menambah kuota saja, jadi ketika masa aktif paket pertama sobat misalnya saja 20 hari lagi tetapi kuotanya sudah habis, dengan membeli paket extra indosat ooredoo, maka kuotanya bertambah tetapi masa aktif paket tetap 20 hari lagi. Keuntungan paket extra kuota ini yaitu bisa digunakan 24 jam.

Daftar Harga Paket Extra Kuota Indosat Ooredoo Terbaru

Berikut adalah daftar harga paket Extra kuota.

cara membeli paket extra kuota indosat ooredoo terbaru


Cara Daftar Paket Extra Kuota.


  • Tekan *123#
  • Pilih 2 (Paket Freedom Combo) bisa juga pilih 3 ( Internet/Telpon/SMS/BB) tergantung sobat paket sobat sebelumnya.
  • Pilih 5 ( Extra Kuota)
  • Selanjutnya Pilih Paket Extra yang mau sobat beli jika sudah dipilih silahkan tekan 1 ( Beli )
  • Tunggu SMS pemberitahuan bahwa sobat sudah membeli paket extra kuota.
Baca Juga :

Cara Cek Kuota Paket Extra.


Untuk mengetahui sisa kuota paket extra sobat bisa langsung dial di *123# atau juga bisa melalui sms dengan cara ketik USAGE kirim ke 363.

Ketentuan Paket Extra Kuota.

  1. Paket Extra kuota berlaku 24 jam dan dapat dibeli berkali - kali.
  2. Paket Extra berlaku bagi pelanggan yang sudah memiliki paket internet sebelumnya, baik itu freedom combo, super internet atau paket internet lainnya
  3. Paket Berlaku bagi pelanggan IM3 dan Mentari.
  4. Masa berlaku paket Extra sesuai paket awal.
Demikian informasi terkait Cara membeli paket extra kuota indosat ooredoo untuk pengguna im3 atau mentari, semoga bermanfaat.

Artikel Terkait lainnya : 
paket extra kuota im3

cara memperpanjang masa aktif kuota im3
paket internet indosat 24 jam
cara menambah kuota mentari 3gb gratis
paket kuota im3 25 ribu 6gb
cara menambah kuota internet indosat gratis
cara daftar paket mentari 3gb 3 bulan
cara memperpanjang masa aktif kuota im3
cara memperpanjang masa aktif paket internet indosat

0 Response to "Cara membeli paket Extra Kuota Indosat Lengkap Terbaru"

Posting Komentar